5 Inovasi Lazada Bantu Penjual Makin Cuan
- by Siti Sarifah Aliah
- Kamis, 16 Mei 2024 - 11:11 WIB
Fitur Promosi Lazada
Source :gadgetdiva.id
Promosi merupakan salah satu cara terbaik untuk menarik perhatian dan membantu memaksimalkan anggaran pembeli melalui penawaran yang lebih baik atau terbatas. Penjual dapat memberikan diskon menarik melalui Flash Sale dan Voucher Toko untuk berinteraksi dengan pelanggan, meningkatkan penjualan, dan membangun loyalitas terhadap merek.
Diskon LazKoin
LazKoin mendorong interaksi pengguna, memberikan keuntungan dengan diskon dan hadiah eksklusif untuk pengguna, serta meningkatkan visibilitas produk dan mendorong traffic dan penjualan di toko penjual. Dalam festival belanja Ramadan 2024, Lazada Indonesia mengalami peningkatan pesanan dengan menggunakan LazKoin sebesar 21 kali lipat secara year-on-year (YoY). Hal ini menunjukkan bahwa konsumen semakin pandai memanfaatkan promosi.
Program Gratis Ongkir Spesial Lazada
Dengan voucher gratis ongkir, penjual dapat menarik perhatian calon pembeli, meningkatkan rata-rata pembelian, mengurangi produk yang tidak dibeli di keranjang, serta meningkatkan loyalitas pelanggan. Menurut hasil riset Lazada[ Transforming Southeast Asia – From Discovery to Delivery report (2022) – Lazada Sponsored Solutions], gratis ongkir menjadi salah satu dari empat faktor utama yang mendorong pembelian, selain penempatan produk, foto, dan penawaran. Hasil survei menunjukkan bahwa 46% pembeli memilih opsi gratis ongkir saat menjelajahi aplikasi.
Siti Sarifah Aliah
ReporterJurnalis teknologi dan gadget sejak 2005. Mulai dari Majalah Digicom, pernah di Tabloid Ponselku, pendiri techno.okezone.com, 5 tahun di Viva.co.id, 2 tahun di Uzone.id. Pernah bikin majalah digital Klik Magazine, sempat di perusahaan VAS Celltick Technologies. Sekarang jadi founder Gadgetdiva.id, bantuin Indotelko.com dan Gizmologi.id. Supermom dengan 2 orang superkids. update
Artikel Terkait
Tokopedia dan TikTok Ungkap Tren Belanja Ramadan-Lebaran 2024
Gadgetdiva.id – Tokopedia dan TikTok, dua raksasa dalam dunia e-commerce dan media sosial, ..
- by Jundi Amrullah
- 6 bulan lalu
- 3,250
Penjualan Produk Lokal Makin Laris di Tokopedia, Naik 9 Kali Lipat
Gadgetdiva.id — Tokopedia mencatat kenaikan penjualan produk lokal di platformnya selama ka..
- by Nadhira Aliya Nisriyna
- 6 bulan lalu
- 3,250
Tokopedia: Jumlah Perempuan Pelaku Usaha Naik 2,5 Kali Lipat
Gadgetdiva.id — Menjelang Hari Kartini yang jatuh pada tanggal 21 April, Tokopedia mengungk..
- by Nadhira Aliya Nisriyna
- 7 bulan lalu
- 3,250
Tokopedia dan TikTok Ungkap Tren Belanja Online Jelang Lebaran 2024
Gadgetdiva.id – Setelah Tunjangan Hari Raya (THR) Lebaran turun, animo belanja masyarakat d..
- by Jundi Amrullah
- 7 bulan lalu
- 3,250