Android 13 Telah Diunggah Lebih dari 5,2 Persen Smartphone

Android 13 Telah Diunggah Lebih dari 5,2 Persen Smartphone
Gadget

Android 13 Telah Diunggah Lebih dari 5,2 Persen Smartphone

Android 13 Telah Diunggah Lebih dari 5,2 Persen Smartphone

Android 13 Telah Diunggah Lebih dari 5,2 Persen Smartphone # Sumber : gadgetDiva

Gadgetdiva.id — Android 13 telah dirilis hampir enam bulan lalu. Sistem operasi tersebut telah diunggah oleh 5,2% pengguna smartphone.

Menurut laporan yang dirilis oleh Android Studio yang dikutip dari 9to5Google, smartphone yang telah menjalankan Android 13 kini mencakup 5,2% dari semua perangkat yang ada. Sedangkan, Android 12 dan 12L kini memiliki jumlah pengguna sekitar 18,9%, meningkat signifikan dari bulan Agustus.

Kendala Teknis, Peluncuran Kacamata AR Apple Ditunda Lagi

Lebih lanjut, ada pula faktor yang memengaruhi pengguna Android 13 dapat mencapai angka tersebut. Salah satunya ialah pembaruan cepat yang diluncurkan oleh jajaran merek smartphone besar seperti Google, Samsung, OnePlus, Sony dan masih banyak lagi.

Adapun grafik untuk Android yang lebih lama sampai KitKat. Di antaranya sebagai berikut.

Android 11: 24,4%

Android 10: 19,5%

Pai: 13,2%

Oreo: 9,5%

Nougat: 3,7%

Marshmallow: 2,8%.

Lolipop 2,1%

KitKat: 0,7%

Tak diketahui secara pasti bagaimana metrik ini dikumpulkan. Namun, diyakini laporan ini didasarkan pada perangkat Android yang mengakses Google Play Store selama periode satu minggu.

Bisa dikatakan adposi Android 13 lebih cepat dibanding dengan rilis OS lainnya. Sebagian dari itu, ada hubungannya dengan kecepatan Samsung meluncurkan pembaruan Android 13 rasa One UI 5-nya.

Faktanya, Samsung baru saja selesai mengeluarkan One UI 5. Tak lama setelah menerbitkan postigan di situs ruang redaksinya yang mengkalim perilisan One UI 5 merupakan peluncuran tercepatnya.

Cek berita teknologi, review gadget dan video Gadgetdiva.id di Google News


author-img_1

Nadhira Aliya Nisriyna

Reporter

Bergabung di Gadgetdiva.id sejak Maret 2020. Gemar menonton film, drama dan series. Pernah jadi Editor di deCODE Magazine.

Artikel Terkait

Terungkap, Inilah Bocoran Spesifikasi Galaxy Book 3 Ultra
Gadget

Terungkap, Inilah Bocoran Spesifikasi Galaxy Book 3 Ultra

Gadgetdiva.id — Sebuah rumor menyatakan bahwa Samsung akan turut membawa jajaran Galaxy Bo..

Kendala Teknis, Peluncuran Kacamata AR Apple Ditunda Lagi
Gadget

Kendala Teknis, Peluncuran Kacamata AR Apple Ditunda Lagi

Gadgetdiva.id —- Peluncuran kacamata AR Apple dikabarkan kembali ditunda akibat masalah te..

5 Rekomendasi Laptop Gaming di Bawah Rp10 Juta
Gadget

5 Rekomendasi Laptop Gaming di Bawah Rp10 Juta

Gadgetdiva.id — Para gamers biasanya lebih nyaman untuk bermain game menggunakan komputer..

Jelang Peluncuran Galaxy S23 Ultra, Samsung Bocorkan Fitur Ultra Space Zoom
Gadget

Jelang Peluncuran Galaxy S23 Ultra, Samsung Bocorkan Fitur Ultra Space Zoom

Gadgetdiva.id — Bersiap meluncurkan seri Galaxy S23, Samsung semakin banyak memberi bocora..


;