Infinix Note 40 Series Racing Edition, Bawa Desain Mobil Sport BMW
- by Nadhira Aliya Nisriyna
- Senin, 24 Juni 2024 - 19:35 WIB
Source :gadgetdiva.id
Selain itu, terdapat dukungan 20W Wireless MagCharge untuk kenyamanan pengguna. Infinix Note 40 Series Racing Edition juga menawarkan layar 3D Curved AMOLED 120Hz yang dinamis dan sistem kamera super-zoom 108MP yang tangguh dengan OIS untuk menghadirkan visual dan fotografi yang menakjubkan.
Infinix Note 40 Series Racing Edition akan tersedia dalam varian Note 40 dengan harga spesial Rp 2.729.000 dari harga normal Rp 2.899.000. Sesi first sale akan dilakukan di Infinix Official Shop yang terdapat di Lazada, Shopee, Tokopedia, TikTok, dan Akulaku pada 24 Juni 2024.
Cek berita teknologi, review gadget dan video Gadgetdiva.id di Google News. Baca berita otomotif untuk perempuan di Otodiva.id, kalau butuh in-depth review gadget terkini kunjungi Gizmologi.id. Bagi yang suka jalan-jalan, wajib baca Traveldiva.id.
Artikel Terkait
POCO Pad Masuk Pasar Global, Intip Speknya
Setelah diluncurkan bersama dengan POCO F6 Series bulan lalu, perusahaan juga turut membawa tablet p..
- by Nadhira Aliya Nisriyna
- 5 bulan lalu
- 3,250
Spesifikasi OPPO Reno 12 dan Reno 12 Pro yang Resmi Rilis Global
Oppo merilis Reno 12 dan Reno 12 Pro secara global dengan spesifikasi canggih dan harga menarik. Lih..
- by Firda Zahara
- 5 bulan lalu
- 3,250
Infinix Segera Luncurkan Tablet Pertama
Infinix dikabarkan bakal segera meluncurkan tablet pertamanya. Perangkat tersebut disebut Infinix XP..
- by Nadhira Aliya Nisriyna
- 5 bulan lalu
- 3,250
Apple Watch 10 Series Usung Layar Lebih Besar dan Tipis
Layar Apple Watch Series 10 diperkirakan bakal hadir dalam ukuran 49mm dan 45mm. Sebagai perbandinga..
- by Nadhira Aliya Nisriyna
- 5 bulan lalu
- 3,250