WhatsApp Perbarui Fitur Reaksi Emoji
- by Nadhira Aliya Nisriyna
- Selasa, 12 Juli 2022 - 16:18 WIB
Gadgetdiva.id — WhatsApp dikabarkan baru memperbarui fitur reaksi emoji. Kini, akan semakin banyak opsi emoji yang dapat kamu gunakan.
Platform WhatsApp sendiri memungkinkan pengguna untuk bereaksi terhadap pesan dengan emoji apapun sejak tahun lalu. Fitur tersebut telah tersedia untuk semua pengguna Android dan iOS.
Dalam perluasan fitur tersebut, pengguna akan mendapatkan lebih banyak emoji yang dapat digunakan sebagai reaksi saat chatting. Selain itu, ada juga tombol plus baru.
Saat Paradiva menekan ikon plus tersebut, layar akan menampilkan kumpulan emoji baru yang diperluas. Serta, kamu juga dapat menambahkan emoji appaun yang diinginkan. Termasuk variasi warna kulit, tipe keluarga dan masih banyak lagi.
Since you askedβ¦
… all emoji Reactions are here! Weβre feeling π€©πππ€Έππ about it.
Starting to roll out now to Android and iOS pic.twitter.com/Opk7x0n0VP
β WhatsApp (@WhatsApp) July 11, 2022
Meskipun mudah diabaikan, reaksi emoji WhatsAoo sendiri menyenangkan untuk digunakan. Sekaligus, dapat menambah laoisan kepribadian ekstra yang sering hilang saat berkomunikasi melalui teks.
Fitur reaksi emoji ini juga berguna dalam membalas pesan yang tidak membutuhkan banyak pemberitahuan. Misalnya, “mengerti”.
Lebih lanjut, Meta sendiri membawa fitur yang sama ke dalam layanan Facebook Messenger-nya. Fitur tersebut menarik kedua layanan agar sinkron.
Sebaliknya, iMessage Apple dan aplikasi Google Messages hanya memungkinkan enam reaksi. Sementara, Telegram memiliki pilihan yang lebih luas tetapi berada di bawah penawaran Facebook.
Artikel Terkait
Youtube Hadirkan Fitur Picture-in-picture untuk pengguna iPhone dan iPad
Gadgetdiva.id β Google telah mengumumkan bahwa mereka menambahkan fitur Picture-in-picture ..
- by Nadhira Aliya Nisriyna
- 2 tahun lalu
- 3,250
Pakai Fitur Unmentioned Twitter Supaya Bebas dari Drama Netizen
Gagdetdiva.id β Twitter akhirnya secara luas meluncurkan fitur unmentioned untuk semua peng..
- by Nadhira Aliya Nisriyna
- 2 tahun lalu
- 3,250
Netflix Tawarkan Dukungan Audio Spasial untuk Semua Pengguna
Gadgetdiva.id β Netflix telah meluncurkan audio spasial untuk semua platform sebagai upaya ..
- by Nadhira Aliya Nisriyna
- 2 tahun lalu
- 3,250
Twitter Ujicoba Fitur CoTweets, Bisa Collab Mirip Instagram
Gadgetdiva.id β Twitter dilaporkan sedang mencoba fitur CoTweets yang tersedia untuk bebera..
- by Nadhira Aliya Nisriyna
- 2 tahun lalu
- 3,250