Begini Cara Mengganti Nama iPhone

Begini Cara Mengganti Nama iPhone
Tips

Begini Cara Mengganti Nama iPhone

Begini Cara Mengganti Nama iPhone

Begini Cara Mengganti Nama iPhone # Sumber : gadgetDiva

Gadgetdiva.id — Apple telah lama memungkinkan penggunanya untuk mengganti nama pada perangkatnya. Termasuk nama iPhone yang terdapat dalam aplikasi Pengaturan.

Nama iPhone akan berfungsi saat digunakan untuk berbagi dapat seperti AirDrop maupun mengoneksikan perangkat menggunakan Bluetooth. Sifatnya tidak pribadi alias dapat diganti kapan pun yang kamu inginkan.

Verifikasi Tinder Pakai Video Selfie, Begini Caranya

Ambil contoh, biasanya nama iPhone ini akan muncul ketika kamu mengoneksikan perangkat ke Bluetooth dalam mobil. Maupun ketika kamu mencari iPhone-mu menggunakan AirDrop.

Nama iPhone ini juga dapat berfungsi untuk membedakan berbagai perangkat yang kamu miliki di rumah. Paradiva dapat memilih namanya dengan unik untuk memudahkan saat menghubungkan perangkat ke komputer maupun menyinkronkannya dengan perangkat lain.

Lantas bagaimana sih cara mengganti nama iPhone? Ikuti caranya berikut ini.

Cara Mengganti Nama iPhone

Namun, kamu harus tetap waspada karena nama iPhone ini sifatnya tidak pribadi. Sehingga, mungkin dapatdilihat oleh pengguna lain. Melansir dari Ghacks, ada beberapa langkah yang dapat kamu gunakan untuk mengubah nama iPhone.

Nama iPhoneFoto: Ghacks
  1. Klik General
  2. Pilih About > Name
  3. Ganti nama iPhone-mu.
  4. Klik Done.

Selamat mencoba ya, Paradiva!

Cek berita teknologi, review gadget dan video Gadgetdiva.id di Google News


author-img_1

Nadhira Aliya Nisriyna

Reporter

Bergabung di Gadgetdiva.id sejak Maret 2020. Gemar menonton film, drama dan series. Pernah jadi Editor di deCODE Magazine.

Artikel Terkait

Tips Transfer File Pakai Samsung Quick Share
Tips

Tips Transfer File Pakai Samsung Quick Share

Gadgetdiva.id – Mentransfer file antar perangkat kadang terasa rumit dan menghabiskan banya..

Verifikasi Tinder Pakai Video Selfie, Begini Caranya
Tips

Verifikasi Tinder Pakai Video Selfie, Begini Caranya

Gadgetdiva.id — Pembaruan terbaru Tinder mewajibkan penggunanya untuk merekam video selfie..

Resiko Menggunakan Keamanan Kunci Pintar
Tips

Resiko Menggunakan Keamanan Kunci Pintar

Gadgetdiva.id – Kunci pintar bisa sangat berguna. Ada banyak dari mereka di pasaran dan ban..

Tips Hidup Sehat Usai Lebaran ala Tokopedia
Tips

Tips Hidup Sehat Usai Lebaran ala Tokopedia

Gadgetdiva.id – Ketika momen Lebaran tiba, masyarakat umumnya melakukan silaturahmi dan men..


;