WhatsApp ujicoba Audio dan Video Call untuk Web

WhatsApp ujicoba Audio dan Video Call untuk Web
Life

WhatsApp ujicoba Audio dan Video Call untuk Web

WhatsApp ujicoba Audio dan Video Call untuk Web

WhatsApp ujicoba Audio dan Video Call untuk Web # Sumber : gadgetDiva

Seperti yang kita ketahui, WhatsApp telah lama mendukung audio dan video call pada aplikasi selulernya, namun kedua fitur tersebut sebelumnya tidak ada di platform desktop atau web.

Dilansir dari Ubergizmo, ada beberapa kabar baik karena menurut WABetaInfo, nampaknya versi beta terbaru akan membawa fitur audio dan video call pada pembaruan terbarunya untuk platform dekstop atau web.

Instagram luncurkan fitur baru, mudahkan para pelaku bisnis!

Seperti yang kita harapkan, penerapan fitur audio dan video call yang cukup mudah, kurang lebih mirip dengan yang kita punya di smarpthone. Hal ini merupakan waktu yang lama dan sejujurnya, kita semua berharap agar WhatsApp menghadirkan kedua fitur ini lebih cepat.

Oleh karen apendemiyang membuat Zoom mengalami lonjakan, Facebook selaku pemilik WhatsApp, mengimplementasikan sesuatu yang mirip dengan Messenger dalam bentuk Messenger Room awal tahun ini. Jadi, mungkin WhatsApp ingin menerapkan sesuatu sendiri mengingat berapa banyak orang yang menggunakan aplikasi tersebut.

Namun, rasanya lebih baik terlambat daripada tidak sama sekali. Benar nggak, Paradiva?

Ditambah lagi akan selalu ada kebutuhan untuk fitur audio dan video call, jadi mungkin WhatsApp tidak benar-benar kehilangan banyak dengan sedikit terlambat ke permainan.

Sementara itu, aplikasi Instagram kali ini mengumumkan peluncuran fitur terbarunya, dimana fitur ini bakal memudahkan paradiva untuk menghubungi pemilik akun bisnis melalui WhatsApp, langsung dari Instagram.

Melalui fitur ini, paradiva dapat langsung menghubungi dan memulai percakapan dengan para penjual melalui WhatsApp hanya dengan satu klik setelah menemukan bisnis tersebut di Instagram.

Baca juga, Aplikasi Instagram Luncurkan Fitur Baru, Mudahkan Para Pelaku Bisnis


author-img_1

Nadhira Aliya Nisriyna

Reporter

Bergabung di Gadgetdiva.id sejak Maret 2020. Gemar menonton film, drama dan series. Pernah jadi Editor di deCODE Magazine.

Artikel Terkait

Begini keajaiban video game yang dihadirkan Epic Games di layar lebar Indonesia
Life

Begini keajaiban video game yang dihadirkan Epic Games di layar lebar Indonesia

Kali ini Epic Game menghadirkan video game di layar lebar Indonesia ditengah pandemi dan pembatas..

Instagram luncurkan fitur baru, mudahkan para pelaku bisnis!
Life

Instagram luncurkan fitur baru, mudahkan para pelaku bisnis!

Aplikasi Instagram kali ini mengumumkan peluncuran fitur terbarunya, dimana fitur ini bakal memud..

JOOX gandeng musisi tanah air persembahkan lagu ‘Cipta di Batas Rasa’
Life

JOOX gandeng musisi tanah air persembahkan lagu ‘Cipta di Batas Rasa’

JOOX berkolaborasi dengan Agatha Pricilla dan Mondo Gascaro mempersembahkan sebuah video dan lagu..

Fitur AR Shopping Baru Google Mungkinkan Pengguna Cobain Make-Up
Life

Fitur AR Shopping Baru Google Mungkinkan Pengguna Cobain Make-Up

Google baru saja membuat fitur AR Shopping terbaru. Fitur ini memungkinkan kamu mencoba produk ma..


;